Penyanyi: Monita Tahalea
Pencipta: Monita Tahalea / Bernardus Ajutor Moa
Kategori: Solois Indonesia
lirik-lagu-dunia.blogspot.com - Penyanyi cantik Monita Tahalea kembali hadir dengan lagu baru berjudul "Laila". Lagu ini diciptakan oleh komposer Bernardus Ajutor Moa, sementara liriknya ditulis Monita Tahalea. Video musiknya dirilis pada tanggal 29 April 2021 dengan menampilkan aktor Abimana Aryasatya serta dirilis melalui label RANS Music.
"Lirik Bersukalah dalam pengharapan sabar dalam kesesakan dan bertekunlah di dalam doa" adalah bagian lirik lagu Laila yang dinyanyikan oleh Monita Tahalea. Lagu ini hadir dalam nuansa cukup kelam dengan lirik yang cukup misterius. Laila dalam bahasa Arab artinya adalah Malam. Mungkin Monita sedang berkeluh-kesah dengan malam.
Lihat juga lagu Monita Tahalea lainnya: Lirik Lagu Keliru
Lirik Monita Tahalea - Laila
Blog Lirik Lagu Dunia tidak membagikan download lagu Laila - Monita Tahalea mp3 dan chord kunci gitar. Lirik lagu lengkap silakan baca di bawah ini.
Monita Tahalea - Laila Lirik
Laila. Hatiku gelisah
Betapa dahsyatnya
Malam penuh sakit dan air mata
Laila. Kudengar suaranya
Berdoa dalam kesunyian
Jiwa yang hancur namun percaya waktuNya
Bersukalah dalam pengharapan
Sabar dalam kesesakan
Dan bertekunlah di dalam doa
Berpeganglah kau, jiwaku
Laila Tidakkah kau tahu?
Laila Tidakkah kau dengar?
Aku berseru, Jauh ke pertolongan bagiku
(musik)
Bersukalah dalam pengharapan
Sabar dalam kesesakan
Dan bertekunlah di dalam doa
Teguhlah hai kau, jiwaku
Sekarang hatiku berserah
Laila, hatiku berteduh
Dalam naungan Yang Maha Tinggi
Dalam lindungan sayap fajar
Dalam dekapan erat tangan Tuhan
Mungkin Anda tertarik membaca daftar artikel terkait Lirik Lagu LAILA - Monita Tahalea. Klik: Monita solo indonesia