Penyanyi: Fiersa Besari
Judul lagu: Daftar Orang Hilang
Pencipta: Fiersa Besari
Album: 20:20
lirik-lagu-dunia.blogspot.com - Fiersa Besari telah merilis album ke-4 pada tanggal 20 Desember 2020, album yang bersisi 16 buah tersebut ternyata hanya memuat 4 lagu baru sementara sisanya merupakan lagu-lagu yang pernah dirilis sebelumnya. Salah satu dari lagu baru tersebut berjudul Daftar Orang Hilang.
"Lirik Terus menyala dan berlipat ganda perjuanganmu perjuanganku" adalah bagian lirik lagu Daftar Orang Hilang. Menurut pengakuannya lagu ini telah diciptakan sejak lama, dan menilai ini adalah momen yang tepat untuk merilisnya. Liriknya bercerita tentang pelanggaran HAM di masa lalu.
Selain lagu Daftar Orang Hilang lagu baru di album tersebut di antaranya adalah Judulnya Adalah Namamu, Kamu dan lagu utama berjudul Melawan Hati.
Lihat juga: Lirik Lagu Melawan Hati - Fiersa Besari
Lirik Daftar Orang Hilang - Fiersa Besari
Blog Lirik Lagu Dunia tidak membagikan download lagu Daftar Orang Hilang - Fiersa Besari mp3 dan chord kunci gitar. Lirik lagu lengkap silakan baca di bawah ini.
Fiersa Besari - Daftar Orang Hilang Lirik
Bila kau di luar sana, carilah jalan pulang
Waktu berlalu tanpamu, harapan hampir hilang
Di mana kau berada, Di mana kau berada kini
Di mana kau berada, Di mana kau berada kini
Dalam perih ku menanti, berdoa kau belum mati
Atas jiwa yang terluka, aku menolak lupa
Di mana kau berada, Di mana kau berada kini
Di mana kau berada, Di mana kau berada kini
Di mana kau berada, Di mana kau berada kini
Di mana kau berada, Di mana kau berada kini
Huu uu...
Huu uu...
Huu uu...
Huu uu...
Terus menyala dan berlipat ganda
Perjuanganmu, perjuanganku
Terus menyala dan berlipat ganda
Perjuanganmu, perjuanganku
Terus menyala dan berlipat ganda
Perjuanganmu, perjuanganku
Terus menyala dan berlipat ganda
Perjuanganmu, perjuanganku
lirik-lagu-dunia.blogspot.com
Baca juga lagu terbaru Fiersa Besari: Lirik Lagu Runtuh
Mungkin Anda tertarik membaca daftar artikel terkait Lirik Lagu Daftar Orang Hilang - Fiersa Besari. Klik: Fiersa Besari solo indonesia