Lirik Lagu Harapan Hampa
Penyanyi : Rita Sugiarto
Pencipta : Rita Sugiarto
Album : Lagu Dangdut Populer
Lagu dangdut berjudul Harapan Hampa adalah salah satu lagu dangdut lawas yang pernah dipopulerkan oleh Rita Sugiarto. Lirik Lagu Harapan Hampa bercerita tentang seseorang yang tengah terluka karena dikhianati oleh sang kekasih.
"Lirik Setelah banyak ku berkorban kau bangga telah mendapatkan" adalah bagian Lirik Harapan Hampa Rita Sugiarto. Lagu dengan tipikal musik dangdut lawas yang mendayu dengan makna lirik yang sendu.
Mungkin anda juga tertarik:Lirik Lagu Dangdut Harapan Hampa - Rita Sugiarto
Berikut ini adalah selengkapnya Lirik Lagu dangdut Harapan Hampa dari Rita Sugiarto.
Rita Sugiarto - Harapan Hampa LirikHarapan Hampa - Sherly - KDI
Dulu kau harapkan, dulu kau dambakan
Setelah kau dapati, cinta setulus murni
Kini kau tinggal pergi, ku merana sendiri
Kenyataan ini mengapa terjadi
Setelah banyak ku berkorban
kau bangga telah mendapatkan
Kau lupa bahwa ada hukuman
Yang pasti akan membalasnya
Hancurlah semua harapan semula
Tinggalah diriku merana selamanya
Dulu kau harapkan, dulu kau dambakan
Setelah kau dapati, cinta setulus murni
Kini kau tinggal pergi, ku merana sendiri
Kenyataan ini mengapa terjadi
Setelah banyak ku berkorban
kau bangga telah mendapatkan
Kau lupa bahwa ada hukuman
Yang pasti akan membalasnya
Hancurlah semua harapan semula
Tinggalah diriku merana selamanya
Dulu kau harapkan, dulu kau dambakan
Setelah kau dapati, cinta setulus murni
Kini kau tinggal pergi, ku merana sendiri
Kenyataan ini mengapa terjadi
Pada tahun 2023 lagu dangdut Harapan Hampa dinyanyikan kembali oleh Sherly Madyana atau Sherly KDI. Diiringi oleh OM Adella dengan musik dangdut Koplo. Jika tertarik lihat disini: Lirik Lagu Harapan Hampa - Sherly KDI
Video Lagu Rita Sugiarto - Harapan Hampa Karaoke
Di Bawah ini anda dapat menonton video musik lagu dangdut Karaoke Harapan Hampa dari Rita Sugiarto.
Diperbarui tanggal 2 Februari 2023 WIB.
Mungkin Anda tertarik membaca daftar artikel terkait Lirik Lagu Rita Sugiarto - Harapan Hampa. Klik: dangdut Rita Sugiarto