Lirik Lagu Selamat Hari Lebaran - Gigi

Lirik Lagu Selamat Hari Lebaran - Gigi
Lirik Lagu Selamat Hari Lebaran - Gigi. Sebuah lagu religi populer oleh Gigi yang bercerita tentang hari raya Idul Fitri atau Lebaran. Lirik dan info lengkap temukan disini.

Lirik Lagu Gigi - Selamat Hari Lebaran


Penyanyi : Gigi
Judul lagu : Selamat Hari Lebaran
Pencipta : -
Album : Pintu Sorga (2006)

Lagu Lebaran Terpopuler
Lagu Selamat Hari Lebaran merupakan salah satu religi populer yang berhasil dipopulerkan kembali oleh grup musik Gigi Band.. Lagu ini diperkenalkan oleh grup band Gigi dalam album religi keduanya yang diberi nama "Pintu Sorga". Album tersebut dirilis pada tahun 2006.

Dari penelusuran kami lagu Selamat Hari Lebaran ini pernah dinyanyikan oleh banyak penyanyi ada versi dangdut dari Ikke Nurjanah, Ramlah Ram, ada juga versi malaysia yang dinyanyikan oleh Ibnor Riza dan Noraniza Idris dengan nuansa melayu.

Kami tidak dapat memverifikasi siapa sebenarnya pencipta lagu Selamat Hari Lebaran aslinya.
Lihat juga lirik lagu populer dari Gigi lainnya : Lirik Lagu 11 Januari
Lirik Gigi - Selamat Hari Lebaran
Lagu Selamat Hari Lebaran dari Gigi ada di album Pintu Sorga yang dirilis pada tahun 2006 dibawah label Sony Music Entertainment Indonesia. Lagu ini menempati track ke sepuluh dari total 10 lagu di album tersebut.

Berikut selengkapnya Lirik Lagu Selamat Hari Lebaran - Gigi.

Lirik Lagu Selamat Hari Lebaran

Gigi - Selamat Hari Lebaran Lirik

Selamat hari lebaran
Minal aidin wal faizin

Selamat hari lebaran
Minal aidin wal faizin
Mari bersalam-salaman
Saling bermaaf-maafan

Ikhlaskanlah dirimu
Sucikanlah hatimu
Sebulan berpuasa
Jalankan perintah agama

Selamat hari lebaran
Minal aidin wal faizin
Mari mengucapkan syukur
Ke haadirat Illahi

Kita berkumpul semua
Bersama sanak saudara
Tak lupa kawan semua
Jumpa di hari bahagia

Selamat hari lebaran
Minal aidin wal faizin

Mungkin Anda tertarik membaca daftar artikel terkait Lirik Lagu Selamat Hari Lebaran - Gigi. Klik: gigi Religi

Bagikan ke Media Sosial
Anda dapat mendengarkan lagu tersebut melalui aplikasi streaming musik online gratis di PC Komputer, iPhone atau smartphone android. Silakan download Spotify, Apple Music atau iTunes, Joox, Resso, Youtube Music atau Youtube Premium, Amazon Music dan aplikasi musik lainnya.