Lirik Lagu Wilgo - I'm Falling In Love

Lirik Lagu Wilgo - I'm Falling In Love
Lirik Lagu Wilgo - I'm Falling In Love Penyanyi : Wilgo Judul lagu : I'm Falling In Love Pencipta : Budi Rahardjo "Drive...

Lirik Lagu Wilgo - I'm Falling In Love


Penyanyi : Wilgo
Judul lagu : I'm Falling In Love
Pencipta : Budi Rahardjo "Drive"
Album : Wilgo - EP

Penyanyi bernama lengkap William Gomez atau yang lebih akrab dipanggil "Wilgo". ia adalah penyanyi solo yang lahir di Palembang, pada tanggal 21 Januari 1987. Setelah vakum cukup lama terhitung sejak tahun 2008, pada tahun lalu ia merilis album repackaging yang berisi lagu lawasnya yang dipacking ulang berupa mini album atau Extended Play [ biasa disingkat "EP" ] yang dirilis di itunes. Dan baru baru ini baru saja melempar single ke empat dari album tersebut yang berjudul I'm Falling In Love karya gitaris Band Drive, Budi Raharjo.

Wilgo - William Gomez

Lirik Lagu I'm Falling In Love - Wilgo

Lirik I'm Falling In Love - Wilgo :
Wilgo - I’M FALLING IN LOVE Lirik

aku tak menyangkanya
kini melihatmu berbeda
dulu seakan biasa
dan sekarang berbunga-bunga

oh apa yang telah terjadi
di dalam diriku ini
mungkinkah kau mengerti
yang ku rasakan

i'm falling in love, i'm falling in love
i'm falling in love, i'm falling in love

saat kita bersama banyak yang ingin ku ungkapkan
kadang ku rasa sama yang kau rasakan tentangku
oh tapi aku tak kuasa menyatakannya padamu
bagaimana caranya agar kau tahu

i'm falling in love, i'm falling in love
i'm falling in love, i'm falling in love

dan saatnya pun tiba kita berdua malam ini
oh hatiku berdebar tak menentu saat ku pegang tanganmu
ku katakan cintaku dan kau katakan cintamu

i'm falling in love

i'm falling in love, i'm falling in love
i'm falling in love, i'm falling in love
i'm falling in love, i'm falling in love
i'm falling, i'm falling in love

saat kita bersama (i'm falling)
oh sungguh tak biasa, tak kuasa (i'm falling in love)
baby baby oh baby baby (i'm falling in love)
oh baby baby (i'm falling in love love love)

**
Disclaimer : Blog http://lirik-lagu-dunia.blogspot.com ini tidak menyediakan link Download lagu Wilgo - I'm Falling In Love mp3. Blog ini hanya menyediakan kumpulan lirik lagu Dunia beserta chord dan kunci Gitar. Semua materi lagu dan lirik merupakan hak cipta dari pemilik yang bersangkutan. Yuki Kato This is Cinta

Mungkin Anda tertarik membaca daftar artikel terkait Lirik Lagu Wilgo - I'm Falling In Love. Klik: solo indonesia Wilgo

Bagikan ke Media Sosial
Anda dapat mendengarkan lagu tersebut melalui aplikasi streaming musik online gratis di PC Komputer, iPhone atau smartphone android. Silakan download Spotify, Apple Music atau iTunes, Joox, Resso, Youtube Music atau Youtube Premium, Amazon Music dan aplikasi musik lainnya.